
Sudah lama saya gak update blog ini, terlebih sudah lama juga saya gak bermain dengan kamera (DSLR) kecuali kamera yang ada pada smarphone yang apa adanya. Nemu artikel ini saat buka twitter di antara tumpukan twit dan berita yang ramai soal politik dan agama. Tertarik, lalu buka linknya. Ah sayang kalau dilewatkan, biar gak ilang dan lupa linknya, maka jadilah copas di blog ini (dengan menyertakan sumber asli, tentunya). Semoga...